PEDASNYA JUARA

Rasakan sensasi bebek bumbu hitam legendaris yang meresap sempurna, dipadukan dengan sambal mangga yang bikin nagih. Berani coba?

Lihat Menu Andalan

Selamat Datang di Bebek Carok Kemang

KELEZATAN ASLI DARI MADURA

Kami menyajikan hidangan bebek dengan resep otentik yang diwariskan turun-temurun. Setiap potongan bebek dimasak dengan sempurna hingga empuk, dibalut bumbu hitam kaya rempah yang akan menggoyang lidah Anda.

Cerita Kami